Beberapa rekomendasi game Steam seru yang akan kami bahas di sini memang dapat menjadi pilihan terbaik, bagi orang-orang yang ingin menghabiskan liburannya dengan bermain game. Tidak hanya bisa dimainkan sendiri, tapi kamu juga bisa memainkannya bersama dengan keluarga maupun kerabat lainnya. Sekarang, mari kita cari tahu daftar rekomendasinya di sini!
3 Rekomendasi Game Steam Seru yang Masih Populer Sampai Sekarang
Sebenarnya semua game asahan88 yang tersedia di Steam sudah pasti seru dan tidak membosankan. Namun, kamu harus tahu nama-nama game Steam yang paling seru, agar bisa mendapatkannya secara lebih mudah. Berikut ini daftar nama game Steam paling seru yang layak dicoba oleh semua gamers:
1. NARAKA: BLADEPOINT
Sebagian besar senjata yang digunakan dalam permainan ini berjenis melee. Sementara untuk latar belakang yang diusung game ini adalah dunia kerajaan di masa lalu. Setiap pemain akan bertarung dengan lawan dari kerajaan lain, sehingga kamu harus memilih senjata yang paling bagus untuk mengalahkan musuh.
2. Grand Theft Auto V
Game yang rilis tahun 2015 ini menawarkan keseruan tersendiri kepada setiap pemainnya. Bagaimana tidak? Grand Theft Auto V memberi kesempatan kepada setiap pemain untuk bertarung dan memecahkan rekor pemain lainnya. Selain itu, masih ada banyak kelebihan dari game ini yang akan membuatmu semakin tertarik untuk memainkannya.
3. The Sims 4
Salah satu alasan The Sims 4 dikatakan sebagai game seru di Steam adalah, karena pemain dibebaskan untuk mengatur karakter yang akan diperankan nanti. Selama memainkannya, kamu akan diberi tugas untuk membangun keluarga kecil yang bahagia. Pemain harus menyusun rencana yang matang untuk menata masa depan kehidupan di sini yang baik.
Seperti yang sudah kamu lihat, beberapa rekomendasi game Steam seru ini memiliki kelebihan yang berbeda. Jadi, kamu harus memilihnya dengan baik, agar tidak kecewa selama memainkannya. Selain itu, cari tahu dulu juga apakah game itu berbayar atau gratis. Dengan begitu, kamu tidak akan bingung jika diminta untuk membayar game yang ingin dimainkan.